Matematika Kelas 4, Bilangan Pecahan
- kknunud tihingan
- Jul 20, 2020
- 1 min read
Updated: Jul 30, 2020

Halo, teman-teman semua!
Pada hari ini tanggal 20 Juli 2020, telah dilaksanakan program kerja bidang pendidikan dari mahasiswa KKN Desa Tihingan Universitas Udayana mengenai pengajaran materi matematika sekolah dasar. Materi pertama yang dibawakan oleh salah satu anggota bidang pendidikan kami yaitu Putu Carina Sari Devi adalah tentang “Bilangan Pecahan”. Untuk selengkapnya dapat ditonton melalui video ini.
Departemen Pendidikan, KKN Tihingan A
Tutor: Putu Carina Sari Devi
Σχόλια